Rekonsiliasi-1 Petugas Pemetaan 2022 Kabupaten Brebes - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Brebes

Bagi Pengguna Data untuk mendapatkan data BPS Kabupaten Brebes serta layanan konsultasi statistik lainnya secara langsung silakan kunjungi PST kami di Jl. MT. Haryono No. 74 Brebes - Jawa Tengah pada setiap hari kerja jam 08.00 s.d 15.30 WIB 

Untuk pelayanan secara online seperti akses data (tabel dan publikasi) dapat melalui website brebeskab.bps.go.id; untuk permintaan data dapat menghubungi email bps3329@bps.go.id atau nomor WA 0821-3033-3329. Untuk konsultasi statistik dapat mengakses silastik.bps.go.id

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) melalui link : https://s.bps.go.id/SKD2024_3329

Rekonsiliasi-1 Petugas Pemetaan 2022 Kabupaten Brebes

Rekonsiliasi-1 Petugas Pemetaan 2022 Kabupaten Brebes

8 Maret 2022 | Kegiatan Statistik


urban farming dan jumlah Infrastruktur pertanian di masing-masing SLS/Non SLS.

Sementara itu petugas pengawas kegiatan lapangan kerangka geospasial dan muatan wilkerstat ST2023 adalah mendampingi pemeta dalam melakukan konfirmasi wilayah SLS/RT. Pengawas juga melakukan identifikasi keberadaan SLS/RT serta mengisi daftar perubahan SLS/RT dengan melakukan wawancara kepada aparat Desa/Kelurahan.

Rekonsiliasi pertama pemetaan. Rekonsialiasi adalah bentuk koordinasi antara Petugas Pemeta dan Pengawas selama kegiatan pemutakhiran tersebut dalam bentuk pertemuan antara petugas sebagai bagian dari evaluasi dan pengendalian kegiatan.

Output kegiatan rekonsiliasi adalah : 1. Konfirmasi daftar SLS hasil dari kantor desa/kelurahan dan hasil lapangan. 2. Daftar ST2023-IDSLS sudah terisi untuk desa yang sudah dikunjungi. 3. Daftar ST2023-LKP sudah terisi untuk wilayah yang sudah dikunjungi. 4. Pengawas menambahkan wilayah SLS baru di Daftar ST20203-LKP pemeta. 5. Perbaikan ST2023-IDSLS berdasarkan hasil rekonsiliasi. 6. Geotagging infrastruktur, batas, dan tutupan lahan yang sudah dikerjakan. 7. Finalisasi batas perubahan SLS pada Peta WB-2020. 8. Kartu kendali rekonsiliasi (ST2023-KKR) yang sudah terisi dan ditandatangani pengawas dan pemeta. Serta 9. Isian evaluasi Kegiatan Rekonsiliasi dari BPS Provinsi Jawa Tengah.

Kegiatan Rekonsilasi pertama dilakukan serentak di 17 Kecamatan di Kabupaten Brebes yang melibatkan 515 petugas pemetaan. (ipds)

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Brebes(Statistics of Brebes Regency)Jl. MT Haryono No. 74

Brebes - Jawa Tengah

Indonesia

52212

Telp : (0283) 671168 Fax : (0283) 671168 Email : bps3329@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik