Portal PPID
Badan Pusat Statistik

Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Informasi
Berkala
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala
Informasi
Serta-merta
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara serta merta tanpa penundaan
Informasi
Setiap Saat
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan setiap saat
Informasi
Dikecualikan
Pengecualian informasi harus didasarkan pada pengujian konsekuensi
Standar
Layanan
Standar yang berlaku pada Layanan PPID
Laporan
dan Regulasi
Kumpulan Laporan dan Regulasi yang tersedia


E-FORM

Pengajuan Informasi Publik
Kini Lebih Mudah

Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.

Ajukan
Permohonan Informasi →
Ajukan
Keberatan Informasi →

Berita Kegiatan BPS

Upacara Hari Kartini 2024

Dirilis pada 22 April 2024Statistik Lain

Senin (22/4), BPS Kabupaten Brebes telah melaksanakan upacara Hari Kartini sekaligus apel rutin bulanan yang bertempat di halaman depan kantor. Bertindak sebagai pembina apel Hayyun Kartika Tri Harnoanto, statistisi ahli Madya dan Eko Suprapto sebagai komandan apel. Salah satu hal penting dalam amanat pembina upacara adalah peran BPS sebagai penyedia data statistik pertanian dan industri yang berkualitas menjadi sangat dibutuhkan sebagai penunjang perencanaan, pelaksanaan, evaluasi, dan pengendalian pembangunan Nasional menuju Indonesia Emas 2045. Selain itu, BPS juga harus  melaksanakan pembinaan dan kolaborasi dengan berbagai  Kementerian/Lembaga/ Dinas/Instansi (K/L/D/I) terkait dengan statistik pertanian dan industri. Di akhir amanat juga disampaikan apresiasi kepada jajaran BPS, dari pusat hingga daerah, para mitra BPS, serta K/L/D/I yang telah mendukung suksesnya pencacahan lengkap ST2023 tahun lalu. Apel diikuti oleh seluruh pegawai BPS Kabupaten Brebes berjalan lancar dan berlangsung dengan penuh hidmat.

Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi

BPS Kabupaten Brebes

Gedung 1 Lantai 1
(Kepala Biro Humas dan Hukum Badan Pusat Statistik)
Jln. Dr. Sutomo 6–8, Jakarta Pusat 10710
T. (021) 3841195,3842508,3810291-4, Ext : 1017
F. (021) 3857046
e-mail: ppid@bps.go.id

Ikuti Kami
di Media Sosial